Text
Teologi Sejarah
Albert Einstein, Fisikawan termasyhur karena teori relativitasnya, bahwa konsep waktu dan ruang sebagai kesatuan absolut dan, memandangnya relatif terhadap sususan sumbu Koordinat bergerak. Demikian juga dengan sejarah yang menempati ruang dan waktu- Tapi apa artinya ruang dan waktu kalau tidak ada kehidupan..?
Ruang, waktu, dan kehidupan berbicara persoalan sejarah----Manusia mencoba menceritakan kembali kehidupan yang telah lewat; mengukir sejarahnya hari ini; dan menaruh harapan ke masa depan yang diliputi oleh misteri! Ada perbedaan absolut, yang bersifat fana dan yang bernilai kekal.
Garis Peradaban adalah Sumbu Koordinat Sejarah--- mengungkapkan misteri eskatologi (masa akhir sejarah) yang akan menentukan nasib kekal setiap insan--binasa di Alam Maut; atau hidup kekal dalam kemuliaan Yerusalem Samawi.
S0230S1 | 238.1 Naf T | My Library (lantai dua) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain